Sambut Tahun Baru, Masyarakat Medan Khusuk Berdzikir

Written By Unknown on Selasa, 31 Desember 2013 | 11.53

Laporan Wartawan Tribun Medan/Jefri Susetio

TRIBUN-MEDAN.com, MEDAN - Ratusan masyarakat Kota Medan yang mengikuti Dzikir, Doa dan Tausiah, Santunan Panti Asuhan yang termasuk dalam serangkaian acara Pesta Rakyat, Selasa (31/12/2013) pagi begitu khusuk mengikuti Dzikir yang diarahkan oleh Buya Amiruddin Ms.

Pantauan www.tribun-medan.com, Plt Wali Kota Medan Dzulmi Eldin terlihat khusuk mengikuti zikir, ia terlihat merundukkan kepala sembari melihat buku zikir. Selain itu, ratusan masyarakat yang mengikuti zikir menghayati ketika Buya Amiruddin Ms, memimpin doa.

Selain itu, setelah sesi Dzikir selesai akan berlangsung tausiah bersama ustad  M Subti Al Bughury yang telah dinanti masyarakat Kota Medan. Tak hanya itu, para pimpinan panti asuhan juga telah bersiap untuk menerima santunan.

(cr6/tribun-medan.com)


Anda sedang membaca artikel tentang

Sambut Tahun Baru, Masyarakat Medan Khusuk Berdzikir

Dengan url

http://medanngepos.blogspot.com/2013/12/sambut-tahun-baru-masyarakat-medan.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Sambut Tahun Baru, Masyarakat Medan Khusuk Berdzikir

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Sambut Tahun Baru, Masyarakat Medan Khusuk Berdzikir

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger