TRIBUN-MEDAN.com - Sunny dan Kavita Panu memutuskan untuk meninggalkan tradisi pernikahan tradisional yang boros dan menghabiskan banyak uang dengan hanya menyelenggarakan resepsi mereka di sebuah peternakan sapi perah.
Usai mengatakan resepsi di sana, mereka pun diketahaui menghabiskan waktu bulan madunya dengan membersihkan trotoar dengan mobil pembersih jalan yang sudah mereka sumbangkan.
Sunny dan Kavita Panu menggunakan uang mereka yang tadinya akan dipakai untuk resepsi pernihakan untuk kendaraan pembersih dan juga membeli 101 tempat sampah baru.
Pasangan India itu memutuskan untuk merubah sikap tradisi pernikahan tradisional yang boros. Tidak hanya itu mereka juga menentang sistem mas kawin dimana pengantin pria harus membayar mas kawin yang besar kepada pihak keluarga pengantin wanita.
Pada akhir bulan madu, pengantin itu menyumbangkan kendaraan pembersih jalan untuk dewan kota di Hisar di negara bagian utara Haryana India.
Sampuran Singh ayah dari pengantin pria mengatakan: "Keluarga kami sangat menentang tradisi mahar dan pernikahan mewah, dan kami juga merasa ini adalah kesempatan yang baik untuk melakukan sesuatu perubahan untuk kesejahteraan kota."
Anda sedang membaca artikel tentang
Percaya Tidak? Pengantin Ini Habiskan Bulan Madu dengan Bersihkan Trotoar
Dengan url
http://medanngepos.blogspot.com/2014/12/percaya-tidak-pengantin-ini-habiskan.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Percaya Tidak? Pengantin Ini Habiskan Bulan Madu dengan Bersihkan Trotoar
namun jangan lupa untuk meletakkan link
Percaya Tidak? Pengantin Ini Habiskan Bulan Madu dengan Bersihkan Trotoar
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar